25 Hewan Langka Indonesia

25 Hewan Langka Indonesia ini merupakan sebagian daftar hewan-hewan langka di Indonesia yang saya pilih secara acak. Daftar ini selain memuat nama hewan dalam bahasa Indonesia juga dilengkapi dengan penyebutannya dalam nama latin (nama ilmiah) dan bahasa Inggris serta sedikit penjelasannya.

Sebenarnya dalam dunia konservasi tidak mengenal istilah hewan langka. Status yang pakai adalah ‘hewan terancam punah’ sebagaimana yang biasa digunakan oleh berbagai lembaga konservasi semacam IUCN (International Union for the Conservation of Nature and Natural Resources) yang rutin mengklasifikasi dan menrilis daftar IUCN Red List of Threatened Species.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di satwa | Tag , , , | 158 Komentar

Selamat Hari Air Dunia 2013

Selamat Hari Air Dunia 2013. Ya, hari ini 22 Maret 2013 diperingati sebagai Hari Air Dunia (World Water Day) 2013. Dalam peringatannya di tahun 2013 ini tema yang diangkat oleh UN Water sebagai pelaksana kampanye Hari Air Sedunia adalah “Water Cooperation” atau diterjemahkan dalam bahasa Indonesia menjadi “Kerjasama Air”.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup | Tag , , , , , , | 11 Komentar

Earth Hour 2013 Mana Aksimu, Kawan?

Earth Hour 2013, Mana Aksimu, Kawan? Earth Hour yang merupakan sebuah kampanye global, utamanya dalam usaha penghematan energi terkait perubahan iklim, akan dilaksanakan dua hari kedepan. Tepatnya pada sabtu ketiga bulan Maret, yaitu 23 Maret 2013 mulai pukul 20.30 s.d 21.30 waktu setempat. Pertanyaannya, apa aksimu, Kawan?.

Kampanye earth hour sendiri diawali oleh kepedulian terhadap perubahan iklim sejak tahun 2007 silam dan kini berkembang menjadi aksi yang lebih luas. Earth Hour bukan lagi sekedar mematikan lampu selama satu jam di sabtu ketiga bulan Maret saja. Meskipun pemadaman lampu tetap menjadi kampanye dan aksi utama, earth hour 2013 menjadi rangkaian aksi berkelanjutan yang dimulai sejak 22 Februari hingga 22 April (Hari Bumi). Mengenai Earth Hour selengkapnya baca: Mengenal Earth Hour

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di global, lingkungan hidup | Tag , , , , | 3 Komentar

Bencana Banjir Mematikan Di Indonesia 2012

Bencana banjir mematikan di Indonesia selama tahun 2012 di sini saya maksudkan sebagai kejadian bencana banjir di Indonesia selama tahun 2012 yang memakan korban jiwa. Dan ternyata selama tahun 2012 kemarin bencana banjir dan banjir disertai tanah longsor telah menjadi salah satu bencana alam yang cukup ‘mematikan’.

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di kerusakan alam | Tag , , , | 82 Komentar

Kondisi Amfibi di Indonesia

Kondisi Amfibi di Indonesia adalah sebuah ironi. Di satu sisi, Indonesia merupakan salah satu kawasan dengan kekayaan (baik jumlah populasi, spesies, maupun endemisitas) amfibi yang sangat tinggi. Namun di sisi lain kekayaan tersebut bukan hanya banyak yang terancam punah namun juga banyak yang belum dikenal.

Amfibi (disebut juga Amfibia) adalah kelompok hewan dalam kelas Amphibia yang umumnya didefinisikan sebagai hewan bertulang belakang (vertebrata) yang hidup di dua alam, yaitu di air dan daratan. Jenis amfibi mulai dari yang paling umum diketahui adalah kodak dan katak, bangsa sesilia (semacam cacing besar atau belut).

Baca lebih lanjut

Dipublikasi di satwa | Tag , , , | 56 Komentar