Daftar Lengkap Burung Dilindungi di Indonesia

 

Daftar Burung Dilindungi di Indonesia No 26 – 75

Daftar burung dilindungi di Indonesia bagian (halaman) ke-2. Jika pada halaman pertama telah dituliskan daftar 25 burung anggota genus Accipiter dan Aceros, padahalaman ini diisi oleh burung dengan nomor urutan 26 hingga 75.

Cekakak Hutan Tunggir Hijau

Cekakak Hutan Tunggir Hijau

NO NAMA LATIN / ILMIAH NAMA INDONESIA
26 Actenoides concretus Cekakak Hutan Melayu
27 Actenoides monachus Cekakak Hutan Tunggir Hijau
28 Actenoides princeps Cekakak Hutan Dada Sisik
29 Aepypodius arfakianus Maleo Gunung
30 Aepypodius bruijnii Maleo Waigeo
31 Aethopyga duyvenbodei Burung madu Sangihe
32 Aethopyga eximia Burung madu gunung
33 Aethopyga mystacalis Burung Madu Jawa
34 Aethopyga siparaja Burung Madu Sepah Raja
35 Aethopyga temminckii Burung Madu Ekor Merah
36 Ailuroedus buccoides Burung-Kucing Kuping Putih
37 Ailuroedus melanotis Burung Kucing Tutul
38 Alcedo atthis Raja Udang Erasia
39 Alcedo azurea Raja Udang Biru Langit
40 Alcedo coerulescens Raja Udang Biru Langit
41 Alcedo euryzona Raja Udang Kalung Biru
42 Alcedo meninting Raja Udang Meninting
43 Alcedo pusilla Raja Udang Kecil
44 Alcippe pyrrhoptera Brencet wergan
45 Amblyornis flavifrons Namdur-Dahi Emas
46 Amblyornis inornatus Namdur Polos
47 Amblyornis macgregoriae Namdur Jambul Emas
48 Anhinga melanogaster Pecuk ular
49 Anorrhinus galeritus Enggang Klihingan
50 Anous minutus Camar Angguk Hitam
51 Anous stolidus Camar Angguk Coklat
52 Anthracoceros albirostris Kangkareng Perut Putih
53 Anthracoceros malayanus Kangkareng Hitam
54 Anthreptes malacensis Burung Madu Kelapa
55 Anthreptes rhodolaema Burung Madu Leher Merah
56 Anthreptes simplex Burung Madu Polos
57 Anthreptes singalensis Burung Madu Belukar
58 Apalharpactes mackloti Luntur Sumatera, Luntur Gunung
59 Apalharpactes reinwardtii Luntur Jawa, Luntur Gunung
60 Aquila audax Rajawali Ekor-baji
61 Aquila clanga Rajawali Totol
62 Aquila gurneyi Rajawali Kuskus
63 Arachnothera affinis Pijantung Gunung
64 Arachnothera chrysogenys Pijantung Telinga Kuning
65 Arachnothera crassirostris Pijantung Kampung
66 Arachnothera everetti Pijantung Kalimantan
67 Arachnothera flavigaster Pijantung Tasmak
68 Arachnothera juliae Pijantung Kepala Putih
69 Arachnothera longirostra Pijantung Kecil
70 Arachnothera robusta Pijantung Besar
71 Aramidopsis plateni Mandar Sulawesi
72 Archboldia papuensis Namdur Archbold
73 Ardea picata Kuntul Belang
74 Argusianus argus Kuau Besar, Kuau Raja
75 Astrapia nigra Astrapia arfak

 

Rajawali Totol

Rajawali Totol

Untuk melihat daftar jenis burung yang dilindungi di Indonesia lainnya sila klik tombol next, di bawah ini.

Klik pada gambar “<–” untuk ke halaman sebelumnya

Halaman sebelumnya Halaman berikutnya

Klik pada gambar “–>” untuk ke halaman berikutnya

avatar Tidak diketahui

About alamendah

Panggil saja saya Alamendah, tinggal di Pati, Jawa Tengah, Indonesia. Seorang biasa yang ingin berbagi dengan sobat.
Pos ini dipublikasikan di burung, satwa dan tag , , , , . Tandai permalink.

14 Responses to Daftar Lengkap Burung Dilindungi di Indonesia

  1. avatar Pencerah Pencerah berkata:

    jenenge kok angel men yo dhe

  2. avatar Lidya Lidya berkata:

    semoga tidak hanya dibuat list burung yang dilindungi tapi harus benar2 di lindungi ya pak

  3. avatar Abdurrazaq Abdurrazaq berkata:

    Makin langka biasanya makin banyak mencari. Apakah burung2 tersebut tidak bisa dikembangkan dengan teknik tertentu sehingga populasinya menjadi lebih banyak?

  4. Ping-balik: Satwa Indonesia yang Dilindungi | Alamendah's Blog

  5. Ping-balik: Daftar Lengkap Hewan Dilindungi di Indonesia (Mammalia) | Alamendah's Blog

  6. Ping-balik: Raja-udang kalung-biru, Burung Langka Indonesia | Alamendah's Blog

  7. Ping-balik: Daftar dan Gambar Burung Langka Sumatera | Alamendah's Blog

  8. Ping-balik: Daftar Ikan Dilindungi di Indonesia | Alamendah's Blog

  9. Ping-balik: Elang Wallace (Nisaetus nanus) Si Coklat Berjambul | Alamendah's Blog

  10. avatar Pecinta Fauna Pecinta Fauna berkata:

    Kok list burung yang dilindungi lebih banyak daripada LAMPIRAN PP RI NO 7 TH 1999 ya?

    • avatar alamendah alamendah berkata:

      Di situ kan sudah saya jelaskan, Bos. Dalam PP Nomor 7 ada beberapa yang hanya disebutkan genus dan familinya saja. Contohnya di PP hanya disebutkan famili Accipitridae, Padahal famili tersebut terdiri atas puluhan genus dan 200-an spesies di seluruh dunia.

  11. apa sekarang sudah pada punah gan?
    terimakaish 😉

  12. avatar arifin arifin berkata:

    apakah burung murai batu sama cicak ijo termasuk burung di lindung,,kan banyak yg ternak itu……….

  13. avatar Cipto Cipto berkata:

    Gara 2 dilindungi masyarakat jadi susah mengebangbiakkan, jadi makin langka. Seharusnya utk hewan atau burung peliharaan dibolehkan masyarakat memelihara dan mengembang biakkannya. Bisa saja suatu saat kita bisa ekspor.

Tulis Komentar Sobat

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.