Arsip Tag: Gerakan Pramuka

Raimuna Nasional X Pramuka Tahun 2012 Papua

Raimuna Nasional X Gerakan Pramuka Tahun 2012 (Rainas X 2012) akan dilaksanakan di Jayapura, Papua pada tanggal 25 Juni – 1 Juli 2012 (Update: dimundurkan menjadi tanggal 4 – 1o Juli 2012). Raimuna Nasional merupakan perkemahan akbar bagi pramuka Penegak … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di pramuka | Tag , , , , , , | 111 Komentar

Hari Ini Jamnas 2011 Dimulai

Hari ini Jamnas (Jambore Nasional) 2011 dimulai. Jambore yang berlangsung di Buper Teluk Gelam, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Provinsi Sumatera Selatan ini akan dibuka langsung oleh Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono siang nanti (2/07) pukul 14.00 WIB. Jambore Nasional … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di pramuka | Tag , , , , | 51 Komentar

Saka Wanabakti Pramuka Cinta Hutan

Satuan Karya Pramuka (Saka) Wanabakti merupakan salah satu Saka (Satuan Karya) dalam Gerakan Pramuka Indonesia yang memberikan bekal pengetahuan dan ketrampilan khusus di bidang kehutanan dan lingkungan hidup serta menanamkan rasa cinta dan tanggung jawab dalam mengelola sumberdaya alam. Ruang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di kegiatan alam bebas, organisasi, pramuka | Tag , , , , , , , | 207 Komentar

Estafet Tunas Kelapa

Estafet Tunas Kelapa atau biasa disingkat ETK merupakan salah satu tradisi dalam Gerakan Pramuka Kwartir Daerah Jawa Tengah dalam menyongsong Hari Jadi Pramuka (14 Agustus). Kegiatan ini berupa jalan kaki sepasukan Pramuka dengan membawa berbagai atribut seperti bendera Merah Putih, … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di kegiatan alam bebas, organisasi, pendidikan, pramuka | Tag , , , , , , , , , | 84 Komentar