Tag Archives: Endemik

Burung Tokhtor Sumatera (Carpococcyx viridis) Pernah Dianggap Punah

Burung Tokhtor Sumatera (Carpococcyx viridis) pernah dianggap punah karena hampir seabad lamanya sejak terdiskripsikan pada 1916, tidak pernah sekalipun dijumpai. Baru pada November 1997 seekor Tokhtor Sumatera berhasil difoto untuk pertama kalinya. Hingga kini burung endemik Sumatera ini termasuk dalam … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di burung, satwa | Tag , , , , , , | 55 Komentar

Daftar Hewan Endemik Indonesia

Hewan endemik Indonesia adalah hewan-hewan yang hanya ditemukan di Indonesia dan tidak ditemukan di tempat lain. Bahkan tidak sedikit satwa endemik ini hanya ditemukan di satu pulau atau wilayah tertentu di Indonesia saja. Endemisme merupakan gejala yang dialami oleh organisme … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di satwa | Tag , , , , , | 161 Komentar

Jenis-jenis Tanaman Bunga Kantong Semar Sulawesi

Jenis-jenis tanaman bungan kantong semar (Nepenthes) ternyata didapati juga di Sulawesi. Pulau Sulawesi menjadi pulau dengan jenis spesies kantong semar terbanyak ketiga di Indonesia setelah Sumatera dan Kalimantan. Di pulau sulawesi ini sedikitnya terdapat 9 spesies bunga kantong semar alami … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di flora | Tag , , , , , , , , | 74 Komentar

Pengertian Spesies Asli, Endemik, dan Introduksi

Pengertian spesies asli (native species), spesies endemik, dan spesies introduksi masing-masing berbeda. Meskipun sering diucapkan namun terkadang pengertian istilah spesies asli, spesies endemik, dan spesies introduksi masih sering membingungkan. Blog ini juga sering menggunakan ketiga istilah tersebut dalam berbagai artikelnya. … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup, pendidikan | Tag , , , , , , , , | 97 Komentar

Binatang (Fauna) Endemik Indonesia

Fauna atau binatang endemik adalah gejala yang dialami oleh organisme (fauna) untuk menjadi unik pada satu lokasi geografi tertentu, seperti pulau, lungkang (niche), negara, atau zona ekologi tertentu. Untuk dapat dikatakan endemik suatu satwa harus ditemukan hanya di suatu tempat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, satwa | Tag , , , , | 70 Komentar