Category Archives: lingkungan hidup

Tentang berbagai keunikan dan keadaan lingkungan hidup baik flora maupun fauna

Penemuan Spesies-Spesies Baru di Indonesia Tahun 2014

Selama tahun 2014 berbagai spesies baru telah ditemukan di Indonesia. Penemuan-penemuan spesies baru tersebut semakin menasbihkan Indonesia sebagai salah satu megabiodiversity dunia. Penemuan berbagai spesies tumbuhan dan hewan baru tersebut pun membuktikan bahwa alam Indonesia masih menyimpan berbagai kekayaan yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup | Tag , , | 8 Komentar

Buku Komik Gratis, Lumba-Lumba

Buku komik gratis, Lumba-lumba merupakan salah satu buku komik tentang lingkungan hidup, laut, dan fauna laut dalam format pdf yang dapat diunduh gratis. Sesuai dengan judulnya, lumba-lumba, buku cerita bergambar berkisah tentang hewan lumba-lumba. Lumba-lumba, atau dikenal juga sebagai dolpin, … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup | Tag , , , | 8 Komentar

SRI-KEHATI Award, Penghargaan Perusahaan Hijau Terbaik

SRI-Kehati Award adalah sebuah penghargaan yang diberikan oleh Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI) kepada perusahaan-perusahaan publik di Indonesia yang dinilai ramah lingkungan. Perusahaan tersebut harus memenuhi prinsip-prinsip Sustainable & Responsible Investment (SRI). Untuk itulah kemudian nama penghargaan ini dikenal sebagai … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup | Tag , , , , , | 5 Komentar

Ayat Al Quran Tentang Pelestarian Satwa dan Keseimbangan Ekosistem

Al Quran ternyata telah memuat berbagai ayat tentang pentingnya pelestarian satwa (hewan) dan menjaga keseimbangan ekosistem di bumi. Ayat-ayat yang memuat firman Allah SWT tersebut menegaskan peran penting manusia, sebagai khalifah di bumi, untuk turut serta menyelamatkan dan melestarikan satwa-satwa … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup | Tag , , , , | 6 Komentar

Energi Surya (Matahari) di Indonesia

Energi surya atau matahari di Indonesia. Energi surya adalah energi yang berupa panas dan cahaya yang dipancarkan matahari. Energi surya (matahari) merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang paling penting. Indonesia mempunyai potensi energi surya yang melimpah. Namun melimpahnya sumber … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di lingkungan hidup | Tag , , , , | 5 Komentar