Tag Archives: satwa langka

Burung Maleo Si Langka Anti Poligami

Burung Maleo yang dalam nama ilmiahnya Macrocephalon maleo adalah sejenis burung yang berukuran sedang, dengan panjang sekitar 55cm. Burung Maleo adalah satwa endemik Sulawesi, artinya hanya bisa ditemukan hidup dan berkembang di Pulau Sulawesi, Indonesia. Selain langka, burung ini ternyata … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, satwa | Tag , , , , , , , , , , | 199 Komentar

Ikan Siluk Merah, Satwa Pesona Nusantara

Ikan Siluk Merah atau  Ikan Arwana Merah (Arwana Super Red) atau Ikan Naga (Dragon Fish) yang dalam bahasa latinnya disebut Sclerophages formosus ditetapkan sebagai Satwa Pesona Indonesia. Ikan Siluk Merah yang populer di kalangan penghobi ikan hias ini ditetapkan sebagai … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di hobi, lingkungan hidup, satwa | Tag , , , , , , , , , , , | 179 Komentar

Orangutan Wajib Sekolah Di Pusat Rehabilitasi

Orangutan Sumatra (Pongo abelii) dan Kalimantan (Pongo pygmaeus) wajib sekolah. Sekolah Orangutan disebut Pusat Rehabilitasi dan Reintroduksi Orangutan. Di Indonesia sedikitnya (yang saya tahu) terdapat 3 (tiga) Pusat Rehabilitasi dan Reintroduksi Orangutan. Di Sumatera terletak di Taman Nasional Bukit Tigapuluh … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, satwa | Tag , , , , , , , , , , , | 211 Komentar

Katak Indonesia, Unik dan Langka

Kodok atau Katak di Indonesia mencapai 351 jenis (yang teridentifikasi) dari sekitar 5.915 jenis kodok atau katak yang terdapat di dunia. Jumlah ini berarti sepertiga jenis katak di dunia berada di Indonesia. Bahkan sebagian besar kodok di Indonesia adalah endemik … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, lingkungan hidup, satwa | Tag , , , , , , , , , , , | 175 Komentar

Tarsius Binatang Unik dan Langka

Tarsius (diantaranya Tarsius tarsier dan Tarsius pumilus) adalah binatang unik dan langka. Primata kecil ini sering disebut sebagai monyet terkecil di dunia, meskipun satwa ini bukan monyet. Sedikitnya terdapat 9 jenis Tarsius yang ada di dunia. 2 jenis berada di Filipina … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, satwa | Tag , , , , , , , , , , , , , , | 178 Komentar