Tag Archives: daftar

Daftar Kota Peraih Piala Adipura 2010

Daftar Kota peraih Piala Anugerah Adipura Tahun 2010 sebagaimana diumumkan oleh Kementerian Lingkungan Hidup sebanyak 140 kota dan kabupaten se-Indonesia. Penerima Piala Anugerah Adipura tersebut terdiri atas 9 Kota Metropolitan, 4 kota besar, 41 kota sedang, dan 86 kota kecil. … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, lingkungan hidup | Tag , , , , , | 143 Komentar

Daftar Taman Nasional Di Indonesia

Daftar Taman Nasional Di Indonesia. Taman Nasional (National Park) merupakan kawasan yang dilindungi oleh pemerintah dari perkembangan manusia dan polusi. Menurut Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya, Taman Nasional didefinisikan sebagai kawasan pelestarian … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, lingkungan hidup | Tag , , , , , , , , , , , , , , , , | 168 Komentar

Satwa Indonesia yang Telah Punah

Adakah satwa Indonesia yang telah punah?. Jawabannya pasti ada. Bahkan saya sedikitnya menemukan 6 (enam) spesies hewan (satwa) yang telah dinyatakan punah. Keenam binatang tersebut adalah Harimau Jawa (Panthera tigris sondaica), Harimau Bali (Panthera tigris balica), Verhoeven’s Giant Tree Rat (Papagomys … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia, lingkungan hidup, satwa | Tag , , , , , , , , , , , , , , | 222 Komentar