Yearly Archives: 2010

Kerusakan Garis Pantai Indonesia Capai 20 Persen

Kerusakan garis pantai di Indonesia mencapai 20 persen dari total 95.000 km garis pantai di sepanjang wilayah Indonesia. Kerusakan ini antara lain diakibatkan oleh perubahan lingkungan dan abrasi pantai. Kerusakan yang mencapai 20 persen ini amat disayangkan mengingat Indonesia yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di kerusakan alam | Tag , , | 53 Komentar

Rusa Sambar Rusa Terbesar Indonesia

Rusa sambar merupakan rusa terbesar di Indonesia. Rusa sambar atau dalam bahasa ilmiah (latin) disebut Cervus unicolor menjadi rusa paling besar diantara 3 rusa asli Indonesia lainnya seperti rusa timor (Cervus timorensis), rusa bawean (Axis kuhlii), dan kijang (Muntiacus muntjak). … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di satwa | Tag , , , , , | 54 Komentar

Daftar Cagar Alam Indonesia di Sumatera

Daftar cagar alam Indonesia di Sumatera merupakan daftar cagar alam yang terletak di pulau Sumatera, Indonesia. Daftar cagar alam di seluruh Indonesia terdiri atas beberapa artikel yang meliputi daftar cagar alam (CA) di Pulau Sumatera, CA Pulau Jawa, CA Nusa … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Indonesia | Tag , , , , , , | 42 Komentar

Spesies Tanaman Prioritas Konservasi Ditetapkan LIPI

Spesies tanaman prioritas konservasi ditetapkan oleh LIPI (Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia) dalam Workshop Penetapan Spesies Prioritas Konservasi: Dipterocarpaceae dan Thymelaeaceae yang digelar di Kebun Raya Bogor Senin, 27 September 2010. Dalam workshop ini LIPI menetapkan 2 suku (famili) tumbuhan sebagai … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di flora | Tag , , , , , , , | 54 Komentar

Penyebab dan Dampak Pencemaran Air Oleh Limbah Pemukiman

Penyebab dan dampak pencemaran air oleh limbah pemukiman sepertinya menjadi salah satu sumber utama dan penyebab pencemaran air yang memberikan dampak paling kentara terutama pada masyarakat perkotaan di Indonesia. Limbah pemukiman (rumah tangga) yang menjadi salah satu penyebab pencemaran air … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di kerusakan alam, lingkungan hidup | Tag , , , , , | 129 Komentar