Berikut ini adalah fakta-fakta tentang harimau (Panthera tigris) yang patut kita ketahui. Fakta ini penting kita ketahui apalagi berdasarkan fakta tiga subspesies harimau pernah tinggal bahkan menjadi binatang endemik di Indonesia.
Dan inilah beberapa fakta tentang sang raja hutan, harimau (Panthera tigris) yang patut kita ketahui.


